Far Cry 6 adalah entri terbaru dalam seri permainan video Far Cry yang dirilis oleh Ubisoft pada 7 Oktober 2021. Dengan latar belakang di pulau fiksi Yara, yang terinspirasi oleh Kuba. Far Cry 6 membawa pemain ke dunia yang penuh dengan konflik, di mana mereka akan berperan sebagai seorang pejuang gerilya yang berjuang melawan rezim…